Cara Menghubungkan 2 Komputer Dengan Wifi Windows 10 – Dengan teknologi yang semakin hari semakin maju dan berkembang tidak mengahambat kita untuk terus melakukan pekerjaan dan mengatasi permasalahan apapun. Jangan sampai hanya karena keerbatasan kemampuan di bidang Teknologi Anda terbatas malah menghambat wawasan hingga membuat Anda bermalas-malasan dan tertinggal jauh oleh persaingan di dunia Teknologi.
Tentunya Anda tidak ingin dikategorikan sebagai seseorang yang GAPTEK (Gagap Teknologi) Bukan? Yups, Kali ini kami akan memberikan informasi mengenai trobosan terbaru dalam hal menghubungkan PC atau Laptop Anda dengan yang lainnya.
Pernahkan Anda berkeinginan untuk memindahkan seluruh data yang berada di Laptop lama ke Laptop yang baru saja Anda beli namun karena terbatasnya kapasitas penyimpanan seperti Falshdisk untuk memindahkan data? Tentunya Anda pun berfikir apakah ad acara lain untuk mengatasi hal tersebut bukan?
Perkembangan teknologi juga mempengaruhi perkembangan Windows yang kita pakai sehari-hari. Sudah menjadi hal yang popular jika para pengguna PC atau Laptop banyak yang memilih windows 10 sebagai program didalamnya.
Karena Windows 10 memiliki banyak update fitur yang sangat memudahkan penggunannya dalam menjalankan pekerjaan pada PC atau Laptop. Jika Anda telah memiliki Laptop yang masih menggunakan Windows 7 atau 8, pastinya perlu pengetahuan tentang Cara Menghubungkan 2 Komputer Dengan Wifi Windows 10 untuk mentransfer data.
Menggunakan Wifi dalam proses menghubungkan kedua PC atau Laptop tersebut tentunya akan sangat membantu kinerja yang lebih cepat daripada menggunakan connector yang lain. Adapun beberapa angkah-langkahnya ialah :
Buka Windows 10 Pada PC atau Laptop Anda
Hal yang pertama Anda lakukan adalah membuka Windows 10 pada PC atau Laptop dengan tak lupa mengklik kanan bertuliskan “Refresh” agar kinerja Windows 10 lebih mudah dan tidak ngebug.
CMD (Command Prompt)
Selanjutnya, Anda masuk pada bagian jendela Windows dengan mengetik “CMD (Command Prompt) pada kolom pencarian yang tersedia.
Run As Administrator
Setelah masuk pada CMD, akan Nampak pilihan “Run As Administrator” pada tampilan layar PC atau Laptop, Anda dapat Klik option tersebut. Anda dapat mengetik “netsh wlan set hostednetwork mode=allow ssid=wireless-rizky key=secretpassword” yang berarti Anda telah membuat jaringan AdHoc menggunakan WLAN dan Hostednetwork atau yang bisa kita kenal sebagai SSID (Wireless Pamungkas dan Password Login Secretpassword)
Melakukan Koneksi dengan CMD
Setelah melakukan program pada SSID akan muncul tampilan bertuliskan “C: / windows/ system32>netsh wlan start hostednetwork” Kemudian Anda jalanka command tersebut sampai tertera keterangan Hosted Network Started yang berarti jaringan tersebut sudah Anda buat.
Check Network And Sharing Center
Lalu Anda masuk pada menu Network Connections, Patikan tertera 4 Pilihan diantaranya : “Bluetooth Network Connection”, “Ethernet”, “Local area Connection 2”, dan “Wi-Fi”.
Koneksikan Laptop satunya dengan Laptop windows 10 milik Anda
Lagkah selanjytya Anda dapat mengkoneksikan kedua Laptop tersebut dengan menghubungkan PC atau Laptop satu untuk masuk ke jaringan AdHoc tersebut. Pada Laptop Windows 10 ANda dapat mengecheck jaringan AdHoc dengan membuka Wifi dan mengecheck lagi aoakah jaringan AdHoc sudah terhubung.
SSID akan muncul
Langkah terakhir yakni melihat SSID tersebut dengan mengkoneksikan ke wifi jaringan dan menggunakan password yang sudah disetel sebelumnya. Maka Laptop satu dengan lainnya sudah dapat terhubung.
Perlu Anda ketahui, Cara Menghubungkan 2 Komputer Dengan Wifi Windows 10 diatas memang masih terbilang cukup rumit bagi Anda yang masih pemula karena :
- Membutuhkan pengaihan system pada PC atau Laptop Windows 10 untuk mengaktifkannya.
- Jarak antara Komputer satu dan Lainnya harus benar-benar diperhatiakn karena sangat mempengaruhi kekuatan sinyal
- Selain jarak yang terlau jauh antar kedua PC atau Laptop tersebut, Lemah kuatnya sinyal pun dipengaruhi oleh keadaan lingkungan sekitar maksudnya ada atau tidaknya penghalang seperti tembok dll
Baca juga : Tidak Bisa Melihat Komputer Lain di Network Windows 10
Namun, Anda tidak perlu khawatir karena dapat Anda coba sebagai salahsatu pengetahuan tentang teknologi agar dapat menambah wawasan. Selamat Mencoba!