Headset Terbaik Untuk PUBG Mobile – Headset dalam game digunakan untuk membantu menangkan selama pertandingan, khususnya bagi para pemain PUBG. Karena itulah, menggunakan headset terbaik untuk PUBG sangat penting. Dalam hal ini ada beberapa daftar yang paling recommended untuk Anda jadikan pilihan. Berikut kami sajikan daftar headset apa saja yang dapat Anda beli untuk bermain game.kami juga di blog ini fokus untuk membuat konten kunci jawaban brain test dan game-game lainnya.
1. Arctis Pro Headset
Headset terbaik yang dapat memberi efek suara bagus, dapat dilihat dari spesifikasi yang mumpuni untuk PUBG seperti sensivity 205 Dbspl dalam memperoleh suara yang jernih untuk didengarkan. Adapun harga headset ini berkisar 2.5 juta dengan kualitas yang bagus dan headset ini sangat cocok untuk bermain PUBG maupun untuk game RPG.
2. KZ ZSN
Headset KZ ZSN sering terdengar di kalangan pecinta game. Karena headset ini menjadi pilihan banyak pengguna PUBG. Desain serta kualitas yang bagus menjadikan hedaset ini banyak digunakan para pecinta gamer. Salah satu yang menarik dari KZ ZSN yaitu kabelnya dapat digantikan untuk bluetooth.
Adapun harganya mencapai 180 ribu. Cukup murah bukan dengan fitur yang ada dapat membuat Anda terkesan.
3. ArkarTech BT800
Produk ini merupakan headset terbaik untuk PUBG dengan memiliki koneksi bluetooth 4.1 yang layak digunakan serta headset ini cocok untuk ponsel maupun tablet. Adapun ArkarTech BT800 telah dibekali oleh teknologi CVC noise cancelling, dalam hal ini dapat memperoleh suara yang sangat jelas.
Adapun harga ArkarTech BT800 dibandrol sesuai dengan kualitasnya sebesar 400 ribu.
4. QKZ W1 Pro
Produk KZ dan QKZ termasuk dalam kategori pengeluaran perusahaan yang sama. Headset yang satu ini memiliki suara yang ngebass akan tetapi tidak menghilangkan suara pada trible, maka bagi Anda yang menginginkan hedaset dengan suara ngebass kami remondasikan QKZ W1 Pro untuk Anda.
Desain pada bentuk kabel bahkan mic-nya cocok untuk gamer salah satunya PUBG. Uang yang perlu dikeluarkan dari kantong Anda juga sangat minim, karena harganya Cuma berkisar 90 ribu.
5. Logitech G Pro
Merk Logitech G Pro mampu memperoleh suara yang maksimal bahkan jika dipakai dalam waktu lama akan tetap nyaman pada suara yang dihasilkan. Selain itu desainnya sangat ringan dan respon pada vokalnya bagus serta ketenangan dalam audionya sangat kencang.
Meskipun harganya terbilang mahal yang dibandrol 1,7 jutaan namun dapat dikombinasikan dengan perangkat lain yang bekerja sangat baik untuk smartphone android maupun pemutaran musik.
6. Betron DC950
Headset ini adalah salah satu yang dapat menjadi pilihan Anda karna salah satu fiturnya dilengkapi dengan Deep Bass dan Mic. Banyak segi positifnya dari Betron DC950, salah satunya jika dipakai selama bertahun-tahun fungsi pada hedaset ini masih tetap bagus kualitasnya. Suara yang dihasilkan juga sangat jernih.
Harga hanya sekitar 500 ribu. Anda tidak usah khawatir akan cepat rusaknya headset ini karna kualitas pada headset sangat terjamin.
Itulah beberapa pilihan headset terbaik untuk PUBG yang dapat Anda beli dengan harga yang terjangkau, sebab untuk pecinta gamer harga yang mahal sekalipun tidak akan menjadi masalah. Selama kenyamanan telah didapat pada aksesoris headset sehingga menjadikan Anda gamer handal.
Meskipun setiap hedaset memilki kekurangan dan kelebihannya masing-masing, akan tetapi memilih salah satu yang terbaik harus dilakukan. Baik untuk game, musik, maupun dapat digunakan sebagai kebutuhan lainnya. Dari beberapa daftar yang telah kami berikan, semoga salah satunya bisa jadi pilihan Anda dan informasi ini pun bermanfaat.
Daftar Nominasi untuk PUBG sebagai Game Terbaik Tahun 2020
PUBG (PlayerUnknown’s Battlegrounds) telah menjadi fenomena dalam dunia game sejak peluncurannya. Pada tahun 2020, game ini telah meraih popularitas yang luar biasa di seluruh dunia. Sebagai pengakuan terhadap kesuksesan tersebut, PUBG telah dinominasikan dalam berbagai kategori penghargaan game terbaik pada tahun tersebut. Berikut adalah daftar nominasi untuk PUBG dalam beberapa kategori penting:
1. Nominasi untuk Game Terbaik:
– PUBG (PlayerUnknown’s Battlegrounds)
2. Nominasi untuk Inovasi Game Terbaik:
– PUBG (PlayerUnknown’s Battlegrounds)
3. Nominasi untuk Game Multiplayer Terbaik:
– PUBG (PlayerUnknown’s Battlegrounds)
4. Nominasi untuk Desain Audio Terbaik:
– PUBG (PlayerUnknown’s Battlegrounds)
5. Nominasi untuk Visual Terbaik:
– PUBG (PlayerUnknown’s Battlegrounds)
6. Nominasi untuk Game Mobile Terbaik:
– PUBG Mobile (versi mobile dari PlayerUnknown’s Battlegrounds)
7. Nominasi untuk Pengalaman Gameplay Terbaik:
– PUBG (PlayerUnknown’s Battlegrounds)
Pengakuan ini menunjukkan betapa besar dampak yang dihasilkan oleh PUBG di industri game pada tahun 2020. Dalam kategori-kategori ini, PUBG dinominasikan bersama dengan game-game terbaik lainnya yang juga memperoleh popularitas dan pujian dari para pemain dan kritikus.
PUBG telah memberikan pengalaman bermain yang menegangkan dan adiktif, memperkenalkan genre battle royale yang inovatif dan menyajikan pertempuran yang intens dalam skala besar. Dengan gameplay yang mendalam, grafis yang mengesankan, dan mode multiplayer yang menarik, PUBG telah mencuri perhatian para pemain di seluruh dunia.
Namun, dalam setiap acara penghargaan, hanya ada satu pemenang di setiap kategori. Keputusan akhir akan diambil oleh panel juri yang terdiri dari para ahli dan profesional di industri game. Meskipun PUBG telah dinominasikan dalam kategori-kategori ini, perjuangan untuk meraih penghargaan yang bergengsi tetaplah sangat ketat.
Penghargaan dalam industri game memberikan penghormatan dan pengakuan kepada karya-karya yang luar biasa dalam menghibur pemain dan menggerakkan industri ke depan. PUBG telah membawa sensasi baru dalam dunia game, dan pengakuan atas kesuksesannya adalah cermin dari dedikasi dan kerja keras tim pengembang di belakangnya.
Para penggemar PUBG dan para pemain dapat menantikan dengan antusias pengumuman pemenang dari daftar nominasi ini. Semua nomine telah memberikan kontribusi yang signifikan dalam perkembangan industri game, dan setiap pencapaian mereka patut diapresiasi.