Trik Foto Keren Pakai HP Yang Bisa Anda Terapkan

Pada era sekarang ini kebanyakan orang telah memiliki smartphone. Bukan lagi rahasia dengan kemajuan teknologi serta kecanggihan di dalamnya membuat semua orang tertarik untuk menggunakan handphone. Tak terkecuali untuk urusan foto yang dapat digunakan oleh semua orang. Dalam hal ini watpedia akan membahas tentang beberapa trik foto keren pakai HP yang bisa anda terapkan.

Trik Foto Keren Pakai HP Yang Bisa Anda Terapkan

Kehadiran foto pada handphone yang memiliki beberapa fitur membuat semua orang tertarik untuk menggunakannya. Bahkan untuk mendapatkan foto atau hasil gambar yang keren dapat dilakukan dengan mudah oleh semua orang jika tahu caranya. Jika Anda masih bingung tentang apa saja trik foto menggunakan HP dengan hasil yang keren dan memuaskan. Berikut ini adalah penjelasannya.

Menjaga Kebersihan Lensa

Kebanyakan orang membawa smartphone atau handphone dengan cara yang berbeda-beda termasuk mereka yang menggenggam nya di manapun. handphone sendiri merupakan benda yang sangat rentan terkena debu atau kotoran serta beberapa hal lainnya yang terdapat di sekeliling anda. Sehingga hal ini membuat handphone termasuk lensa menjadi kotor.

Oleh karena itu Anda harus menjaga kebersihan lensa setelah handphone digunakan dalam kondisi apapun. Lensa yang dimiliki oleh handphone sendiri rata-rata berada di belakang atau juga di depan. Lensa sangat rentan terkena debu. Sehingga jika lensa HP tidak Anda bersihkan maka kualitas gambar atau foto yang akan di hasilkan kemungkinan tidak maksimal.

Memperhatikan Pencahayaan

Trik foto keren pakai hp yang bisa anda terapkan selanjutnya adalah memperhatikan keberadaan pencahayaan. Kebanyakan orang tidak mengetahui atau tidak memiliki prinsip saat mengambil gambar ketika cahaya di sekeliling belum dikondisikan. jika anda tidak memperhatikan keberadaan pencahayaan ini maka dapat dipastikan hasil foto yang diambil juga kurang memuaskan.

Pastikan saat anda akan mengambil gambar, pencahayaan yang ada pada kamera handphone mencukupi. Jadi tidak boleh berlebihan ataupun kurang untuk menunjang hasil gambar. Anda dapat mengatur secara manual yang ada pada kamera handphone dikarenakan kamera pada handphone sendiri tidak begitu sensitif.

Memberikan Efek Filter

Penambahan dari efek filter pada gambar yang akan Anda ambil menjadi salah satu foto keren pakai HP selanjutnya. Efek filter sendiri biasanya terdapat beberapa pilihan yang beragam sesuai keinginan anda sendiri. dengan adanya efek dokter ini bisa menjadikan foto yang sebelumnya kurang memuaskan menjadi memuaskan. Namun hal ini tergantung Anda yang mengatur beberapa efek filter yang tersedia.

Adanya efek filter ini dapat memperkuat kesan foto agar tampak lebih baik. Namun dalam penggunaan efek filter, jangan terlalu berlebihan karena kualitas dari foto utama akan berkurang. Pastikan anda memilih satu filter saja dari sekian banyak folder yang disediakan. Jika seandainya Anda menambahkan dua filter dalam foto-foto maka hasil gambar juga kurang memuaskan.

Baca juga : 5 Aplikasi Kamera Kekinian Buat Kids Jaman Now

Memegang Handphone Dengan Stabil

Sebelum Anda mengambil gambar atau foto, pastikan keadaan sebelum menfoto dengan keadaan stabil. Pastikan dahulu posisi yang anda tempati untuk mengambil sebuah gambar terasa nyaman. Sehingga kestabilan dari posisi anda tersebut dapat menunjang kualitas gambar agar lebih baik dan keren. Selain itu pastikan juga objek yang akan difoto dalam keadaan diam atau minum pergerakan.

Artikel menarik lainnya




Mengenal Harga Motorola One Zoom Dan Spesifikasinya
Ini Dia Beberapa Smartphone Tercepat 2019
Cara Menambah Stiker Animasi pada Video Paling Mudah
Daftar Keunggulan Fujifilm X-Pro 3, Kamera Fujifilm Terbaru

Jika handphone yang anda miliki tidak memiliki teknologi memotret dengan objek yang cepat, pastikan objek yang akan difoto dalam keadaan diam. bisa anda bayangkan jika objek yang akan di foto bergerak atau tidak bisa diam maka hasil yang didapatkan juga kurang maksimal.Dan itulah beberapa cara atau trik foto keren pakai hp yang bisa anda terapkan mulai sekarang.

Leave a Comment