Cara Menghemat Listrik Saat Menggunakan Komputer Yang Boros Listrik

Cara Menghamat Listrik Saat Mengunakan Komputer – Bagi anda yang beraktifitas di depan komputer seharian penuh mungkin sangat di bebankan dengan biaya listrik yang mahal.

apalagi bagi anda yang hobi atau berkerja seharian penuh di rumah dengan komputer yang boros listrik pasti sangat mahal untuk membayar biaya listrik, tentu anda mengingginkan bagaimana biar listrik komputer hemat saat sedang di gunakan ia kan?

Nah kali ini watpedia akan memberikan sedikit cara menghemat Listrik saat menggunakan komputer.

Baca juga : Cara Kalibrasi Baterai Laptop yang Benar dan Mudah

Cara Menghemat Listrik Saat Menggunakan Komputer

oke kita langsung saja tanpa panjang lebar, poya di sini saya mengunakan windows 10 untuk os lainya mungkin saja berbeda caranya, inilah cara menghemat listrik saat mengunakan komputer simak pejelasan di bawah ini:

1 . masuk control panel pada komputer anda seperti gambar berikut

Cara Menghemat Listrik Saat Menggunakan Komputer

2 . masuk ke control panel kemudian pilih dan klik sintem dan keamanan seperti gambar berikut:

Cara Menghemat Listrik Saat Menggunakan Komputer

3. setelah klik sistem dan keamanan di lanjut pilih opsi daya yang bergambar seperti batrai lalu klik opsi daya seperti gambar berikut:

Cara Menghemat Listrik Saat Menggunakan Komputer

4. setelah anda klik opsi daya selanjutnya anda pilih dan klik membuat rencana daya seperti gambar berikut :

Cara Menghemat Listrik Saat Menggunakan Komputer

5. setelah anda klik membuat rencana daya selanjutnya berinama di sini saya contohkan nama hemat terserah mau kasih nama apa saja .seperti gambar berikut ini kemudian klik berikutnya :

Cara Menghemat Listrik Saat Menggunakan Komputer

6. setelah anda klik berikutnya di lanjutkan pilih klik buat seperti gambar berikut :

Cara Menghemat Listrik Saat Menggunakan Komputer

7. setelah anda klik Buat selanjutnya di tahap ini anda pilih dan klik ubah pengaturan rencana serperti gambar berikut:

Cara Menghemat Listrik Saat Menggunakan Komputer

8. setelah anda pilih ubah pengaturan rencana selanjutnya pilih dan klik ubah pengaturan daya tingkat lanjut seperti gambar berikut :

Cara Menghemat Listrik Saat Menggunakan Komputer

9. setelah anda klik ubah pengaturan daya tingkat lanjut lalu anda cari manajemen daya prosesor kemudian klik pada tanda plus (+) seperti gambar berikut:

Cara Menghemat Listrik Saat Menggunakan Komputer

10. setelah anda klik tanda plus (+) selanjutanya akan muncul status prosesor minimum di pengaturan isi 1% seperti gambar berikut:

Cara Menghemat Listrik Saat Menggunakan Komputer

11. setelah anda isi 1% di minimum prosesor selajutnya pilih statu prosesor maksimum di contoh ini saya isi 70% terserah anda akan isi berapa % semakin kecil jumlah persen maksimum prosesor akan semakin hemat listik seperti gambar berikut:

Cara Menghemat Listrik Saat Menggunakan Komputer

12. langkah terahir anda kik apply dan OK selsai.

Baca juga : Cara Mengatasi Laptop Lemot Paling Ampuh, Solusi Tepat Buat Masalah Anda!

oke setelah anda ikuti tutorial langkah-langkah dengan benar buktikan sendiri hemat listriknya . oke cukup sekian tutorial Cara Menghemat Listrik Saat Menggunakan Komputer semoga bermanfaat bagi anda dan selamat mencobanya . terima kasih atas kunjunganya.