Cara Menghilangkan Iklan di Laptop Paling Efektif

Cara Menghilangkan Iklan di LaptopBiasannya ketika anda sedang membuka internet di laptop, pasti menemukan yang namannya iklan yang mengelilingi tampilan layar laptop. Hal ini dikarenakan adannya koneksi internet sehingga iklan selalu muncul setiap waktu dan kapanpun.

Berbicara tentang iklan di laptop memang beragam modelnya, umumnya anda tahu ketika sedang membuka alamat web atau tampilan ketika anda sedang install aplikasi masih terlihat wajar, namun bagaimana jika tampilan iklan itu keluar di desktop laptop anda dan bahkan juga mempengaruhi anda ketika sedang membuka windows explorer.

Cara Menghilangkan Iklan di Laptop

Sebelum anda mengetahui cara menghilangkan iklan di laptop, ada baiknya untuk mengetahui penyebabnya lebih dulu kenapa iklan sering muncul pada tampilan laptop anda.

Sebenarnya iklan terdapat dua jenis yang harus anda ketahui, yang pertama virus atau istilahnya Adware kinerja dari virus ini berjalan melalui system, sedangkan iklan berikutnya beroperasi tanpa diketahui asalnya namun potensi munculnya iklan ketika laptop terhubung dengan internet.

Bagi anda yang penasaran watpedia kali ingin membahas cara menghilangkan iklan di laptop paling efektif sampai tidak tersisa sedikit pun, tentunnya langkah ini bisa anda gunakan di merk laptop di antarannya Acer, Lenovo, Asus dan masih banyak lagi lainnya.

Baca juga :Paling Mudah Cara Menghilangkan Internet Positif di UC Browser Laptop Tanpa Ribet!

1.Cari Aplikasi Penyebab Lalu Uninstall

Cara Menghilangkan Iklan di Laptop

Yang pertama, cara ampuh menghilangkan iklan di laptop untuk anda lakukan yakni menghapus atau uninstall aplikasi yang dicurigai terdapat iklan liarnya. Aplikasi yang sering memunculkan iklan tiba-tiba merupakan aplikasi tidak resmi sehingga anda akan dikenakan iklan yang sering muncu terus menerus.

Langsung saja jika anda menemukan aplikasi seperti itu, ada baiknya di atasi dengan beberapa langkah di bawah ini,

  • Pada menu buka control panel, kemudian langsung pilih ke menu Uninstall A Program
  • Tunggulah sampai muncul halaman baru, maka anda akan melihat semua daftar aplikasi yang terdapat di dalam laptop anda.
  • Kali ini anda mencari aplikasi yang dicurigai dan menyebabkan iklan muncul terus-terusan, apabila anda sukses menemukannya maka lanjutkan langkah di bawahnya.
  • Aplikasi yang sudah anda pilih, klik kanan pada mouse selanjutnya pilih perintah Uninstall dan Klik.
  • Selesai, proses penghapusan biasannya tidak lama.

Jika di rasa sudah selesai uninstall aplikasinnya, selanjutnya anda restart .lebih dahulu laptop sebelum digunakan.

2.Gunakan Aplikasi Antivirus untuk Scanning

Cara Menghilangkan Iklan di Laptop

Langkah berikutnya untuk menghilangkan iklan tiba-tiba muncul di laptop, solusinnya menggunakan aplikasi antivirus terbaik. Munculnya iklan bisa jadi dari aplikasi yang dikirim menggunakan flashdisk atau pun perangkat lainnya.

Karena telah ketahui bersama flash disk tak hanya di sambungkan hanya dalam satu laptop saja namun dari perangkat lainnya, sehingga besar sekali kesempatan virus dapat ditemukan pada aplikasi yang anda install, jenis virus itu biasannya disebut sebagai Adware.

Apa itu virus Adware? Yaitu virus yang sering mengganggu ketika system operasi di laptop berjalan menggunakan internet, namun tanpa diketahui asal mulannya dari mana iklan tersebut. Solusinnya jika anda menemui iklanseperti ini, bisa memakai scanning virus. Yuk ikuti langkah-langkah selengkapnya di bawah ini :

  • Pertama anda buka lebih dulu windows defender, untuk pencarian cepatnya bisa melalui kotak search dengan menulis namannya, lalu pilih.
  • Berikutnya, untuk langkah kali ini pilihlah Quick, kemudian pilih perintah scan Now.
  • Setelah anda tekan Scan Now, maka proses scanning akan berjalan. Biasannya tidak lama namun anda tetap mengikuti prosesnya sampai sukses.
  • Apabila sudah selesai scanning, maka virus otomatis akan terhapus sampai bersih.
  • Untuk menggunakannya kembali laptop anda, usahakan untuk restart terlebih dulu.

3.File Temporary Usahakan untuk Dihapus

Cara Menghilangkan Iklan di Laptop

Salah satu cara mengatasi dan sekaligus menghilankan iklan di laptop yang sederhana sampai bersih, yakni pengguna bisa menghapus file temporary. Apa itu? Sebuah data yang terkumpul secara otomatis tersimpan ketika pengguna memakai laptop. File temporary sebenarnya sama saja dengan history atau cache file.

Tidak hanya dari file data saja yang dapat tersimpan oleh file Temporary ini, akan tetapi juga aplikasi yang memiliki iklan banyak akan tetap tersimpan. Mungkin anda ingin mengetahui bagaimana cara menghapusnya iklan di laptop, yuk langsung saja ikuti langkahnya berikut di sini.

  • Pertama, anda bisa langsung menuju keyboard dengan ketikan tombol kombinasi Windows + R secara bersamaan.
  • Kemudian akan muncul halaman baru, anda bisa menuliskan temp, dan pilih Ok.
  • Disini akan keluar tampilan lagi, sekarang anda berhak menghapus file maupun juga folder pada halaman ini.
  • Jika memang sudah, maka anda bisa ketikan kembali tombol kombinasi pada keyboard Windows + R, kemudian tulis di kolom dengan nama %temp% lalu tekan Ok.
  • Perintah selanjutnya anda hapus file maupun folder lagi hingga bersih tidak tersisa.

Jika ingin menggunakan laptop kembali, maka lakukan restart terlebih dulu agar kinerja laptop berjalan normal kembali.

4.Lakukanlah Reinstall Windows

Cara Menghilangkan Iklan di Laptop

Langkah satu ini sebenarnya yang tidak ingin ribet dengan melakukan reinstall windows, dengan melakukan reinstall maka dijamin virus apa saja yang ada di laptop baik yang tersembunyi hingga yang terusan muncul akan terhapus bersih.

Namun yang perlu anda perhatikan disini dalam metode yang di lakukan untuk reinstall sama dengan format kembali data yang tersimpan pada drive. Karena munculnya iklan yang disebabkan oleh virus itu tidak hanya melalui drive system saja namun juga semua drive yang ada di dalam laptop.

Mungkin untuk reinstall bagi yang berpengalaman sudah terbiasa, akan tetapi jika anda belum sama sekali mencoba atau melakukan reinstall ini pasti bingung dan takut salah carannya. lebih baik tidak usah memaksakan diri dari pada nantinnya akan hilang semua, anda bisa minta bantuan ke saudara yang sudah bisa atau membayar jasa service laptop.

5.Solusi Pengguna Windows 10

Cara Menghilangkan Iklan di Laptop

Nah, terkadang yang sekarang ini masih pengguna windows versi terbaru yaitu 10. Pasti secara tidak sengaja iklan selalu terlihat di desktop, padahal anda sendiri bingung dari mana asal mulannya iklan tersebut.

Namun anda tidak perlu khawatir dengan adannya iklan di windows 10, dari pada membuat anda terganggu terus ketika mengoperasikan laptop, yuk atasi dengan langkah berikut ini :

  • Pertama kali anda buka menu settings, kemudian ikuti dengan klik system, selanjutnya tekan perintah notifications. Jika sudah anda klik, saati ini di kolom yang bernama Show Me The Windows Welcome Experience, anda tekan tombol Off.
  • Berikutnya anda buka lagi menu settings, lalu pilih Personalization, dan pilih Start. Sekarang anda juga bisa mengatur perintah di Showing Suggestion untuk di nonaktifkan atau pilih Off.
  • Buka menu settings, pilih opsi notification, lalu pada tulisan Get Tips, Trick And Suggestion anda tekan Off.
  • Sekarang anda buka Explorer, kemudian pilih view dan pada perintah Sync Provider Notification untuk anda nonaktifkan.

Nah, itu tadi tentang Cara Menghilangkan Iklan di Laptop Paling Efektif. Semoga bermanfaat informasi ini dan selamat mencobannya.